Babinsa dan Bhabinkamtibmas Monitoring Penyaluran BLT DD di Desa Tugurejo Kecamatan Ngasem

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Monitoring Penyaluran BLT DD di Desa Tugurejo Kecamatan Ngasem

    KEDIRI || Babinsa Koramil 0809/04 Ngasem Kodim Kediri bersama Bhabinkamtibmas dampingi Pemerintah Desa binaan menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) bertempat di Aula Kantor Desa Tugurejo Kecamatan Ngasem Kabupaten Kediri. Kamis (30/11/2023).

    Kegiatan penyaluran BLT Dana Desa tersebut dihadiri oleh Perangkat Desa , Pendamping Desa, Babinsa dan Bhabibkamtibmas.

    Babinsa Desa Tugu Koramil 0809/04 Ngasem mengatakan, ” Kehadirannya dalam penyerahan BLT-DD Tahap bulan November tahun 2023 tersebut adalah untuk ikut serta mengawasi dan mendampingi penyaluran bantuan kepada masyarakat yang berhak menerima.

    Penyerahan atau penyaluran BLT yang diselenggarakan di kantor Desa Tugu itu disalurkan kepasa 30 warga KPM.

    Lebih lanjut, Ia juga menyampaikan kepada seluruh masyarakat yang telah menerima bantuan tersebut agar bantuan yang diterima dapat digunakan secara bijak dan seperlunya, ” imbuhnya.

    “Semoga dengan adanya bantuan tersebut masyarakat kurang mampu yang ada di Desa ini dapat memenuhi kebutuhan hidup mereka sehari – hari, ”kata Babinsa.(PENDIM0809)

    kediri
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Bencana Tsunami/Gelombang tinggi....

    Artikel Berikutnya

    IWOI Kediri Raya Gelar Audiensi dengan Bawaslu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jelang Pemungutan Suara Pilkada 2024, Kapolres Sumenep Pimpin Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS)
    Dambakan Pilkada Damai dan Kondusif, Kapolres Sumenep Ajak Anak-Anak Panti Asuhan Taman Harapan Do'a Bersama
    Lapas Kediri Hidupkan Seni Gamelan untuk WBP
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Polresta Banyuwangi Kawal Ketat Proses Pendistribusian Logistik Pilkada Serentak 2024

    Ikuti Kami